Loading

Publikasi & Hasil Kajian

Pemerintah selain sebagai pelaksana pembangunan juga berperan aktif dalam melakukan riset, penelitian, dan kajian untuk kemajuan pembangunan daerah. Kajian yang baik bersumber dari data yang valid. Satu - Data Kota Kediri selain sebagai aplikasi penyedia sumber data yang akurat juga menyediakan layanan informasi kajian yang selama ini diproduksi oleh pemerintah daerah. Hasil kajian tersebut dipublikasikan dalam menu Publikasi sehingga dapat dimanfaatkan secara luas oleh masyarakat, peneliti, maupun akademisi baik untuk sumber referensi, acuan dalam pengambilan keputusan, maupun sebagai dasar penelitian selanjutnya.

Produk Domestik Regional Bruto Kota Kediri Menurut Lapangan Usaha 2019-2023

Buku Produk Domestik Regional Bruto Kota Kediri menurut Lapangan Usaha Tahun 2019-2023 ini merupakan kelanjutan dari penerbitan ...

Oleh Badan Pusat Statistik
Produk Domestik Regional Bruto Kota Kediri Menurut Pengeluaran 2019-2023

Publikasi “PDRB Kota Kediri Menurut Pengeluaran Tahun 2019-2023” ini secara khusus membahas PDRB menurut ...

Oleh Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kota Kediri. (23 Agustus 2024). Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 - Tahap II: Usaha Pertanian

Publikasi Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 - Tahap II: Usaha Pertanian Perorangan (UTP) Perikanan ini memuat ...

Oleh Badan Pusat Statistik
Metadata Statistik "Survei Perkembangan Harga Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting 2023"

Judul Kegiatan : Survei Perkembangan Harga Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting Tahun Kegiatan : 2023 Cara Pengumpulan ...

Oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian
Metadata Statistik "Penyusunan Dokumen Indeks Kota Layak Huni 2023"

Judul Kegiatan : Penyusunan Dokumen Indeks Kota Layak Huni Tahun Kegiatan : 2023 Cara Pengumpulan Data : Survei Penyelenggara ...

Oleh Badan Perencanaan Pembangunan Daerah